JAKARTA - Anggota Bawaslu Mochammad Afifuddin berharap permasalahan daftar pemilih yang kerap terjadi saat pemilu dan pemilihan tidak terjadi lagi pada Pesta Demokrasi 2024 mendatang. Hal tersebut Afif katakan saat menghadiri Rakornas Dukcapil tahun 2022 secara daring, Rabu (9/2/2022).
JAKARTA - Anggota Bawaslu Rahmat Bagja menyatakan Sistem Informasi Penyelesaian Sengketa (SIPS) akan dibuat lebih ramah dan efisien dalam versi ketiganya. Rencananya penyempurnaan SIPS dengan versi terbaru akan diluncurkan pada Maret 2022 mendatang.
JAKARTA - Koordinator Divisi Penyelesaian Sengketa Bawaslu Rahmat Bagja menyebutkan potensi sengketa proses yang bakal terjadi pada Pemilu 2024. Potensi sengketa proses tersebut yaitu pada verifikasi partai politik dan calon peserta pemilu 2024.
SERPONG - Anggota Bawaslu Mochammad Afifuddin meminta seluruh Koordinator Divisi Pengawasan dan Hubungan Antarlembaga Bawaslu Provinsi dan Kabupaten/Kota untuk menyiapkan rencana strategis pengawasan Pemilu Serentak 2024. "Kita (Bawaslu) harus menyiapkan rencana guna merumuskan strateg
JAKARTA – Anggota Bawaslu Fritz Edward Siregar mengajak kalangan muda terlibat aktif dalam memastikan proses pemilu berjalan demokratis dan sesuai aturan.